Beranda > Android > Cara Mengembalikan WhatsApp Web Keluar Sendiri

Cara Mengembalikan WhatsApp Web Keluar Sendiri

Cara Mengembalikan WhatsApp Web Keluar Sendiri

Untuk mengatasi WA WEB Logout tanpa kehendak kita sebenarnya sangat mudah, nanti akan saya berikan cara mengembalikan whatsapp web keluar sendiri terbaru .

Mungkin Anda pernah mengalami kejadian yang tidak biasa pada waktu mengakses WhatsApp Web.

Yaitu dimana WA Web tahu-tahu logout sendiri lalu Anda diharuskan melakukan pemindaian QR code kembali untuk masuk kedalam aplikasi tersebut.

Kejadian seperti ini biasanya terjadi pada waktu Anda meninggalkan PC atau laptop dalam kurun waktu tertentu.

Seandainya kejadian ini cuma satu kali mungkin tak masalah tapi terulang kembali dan kembali terjadi lagi tentu membuat Anda kebingungan kan?

Yang perlu Anda ketahui bahwa proses logoutnya WA Web dengan sendirinya adalah sebuah sistem yang memang disengaja dari pencipta aplikasi tersebut dengan tujuan adalah untuk keamanan akun Anda sendiri.

Bayangkan jika tidak logout dan ada orang yang mencoba membuka aplikasi WA web milik Anda maka bisa dibayangkan seluruh chatingan Anda akan terbongkar oleh orang lain.

Dibawah ini akan dijelaskan cara mengembalikan WhatsApp Web keluar sendiri untuk Anda.

Baca juga: Tema Whatsapp

Cara Mengatasi WhatsApp Web yang Logout di PC / Laptop

Sebenarnya metode menangkal agar wa web logout sendiri sangatlah mudah dan praktis, Anda cukup ikuti panduan dibawah ini ya sob…

  1. Pertama-tama Anda hidupkan PC atau laptop Anda.
  2. Kemudian buka browser Anda dan akseslah situs berikut ini https://web.whatsapp.com.
  3. Sebelum Anda melakukan scanning barcode lewat Hp Anda, Anda centang “Keep Me Sign in” seperti terlihat pada gambar dibawah ini.
Cara mengembalikan whatsapp web keluar sendiri di PC

Solusi WA Web Logout Sendiri

Langkah selanjutnya tentang cara mengembalikan WhatsApp Web keluar sendiri yang perlu Anda ketahui adalah dengan mengaktifkan opsi diatas berarti WA Web Anda terus-terusan login.

Walaupun komputer Anda ditinggal sangat lama atau direstart atau dimatikan tetap saja kondisinya masih dalam keadaan login terus menerus.

Anda juga harus memikirkan keamanan akun WA web milik Anda jika mengaktifkan opsi ini.

Jangan sampai mencentang opsi ini jika Anda mengakses WA Web menggunakan komputer milik Anda seperti PC diwarnet, kantor, dll.

Karena apa? Kalau Anda lupa maka orang lain akan dengan mudah menyadap WA Anda.

Sehingga privasi nya sudah tidak terjaga lagi karena orang lain akan dapat dengan mudah membaca seluruh chatingan via akun WA milik Anda.

Jadi tetap hati-hati dan gunakan dengan bijak ya sob karena bak buah simalakama dimakan bapak mati tidak dimakan ibu meninggal dunia.

Untuk solusinya agar akun WA tidak disadap adalah dengan memasang password di Windows Anda.

Jadi untuk mengakses PC/Laptop Anda harus bisa memasukan kata sandi tersebut.

Dengan cara ini walaupun pilihan “Keep Me Sign in” dicentang tetaplah aman, gunakan trik ini pada komputer milik Anda dirumah atau dikantor Anda.

Cara Keluar Dari WhatsApp Web Lewat Hp Agar Tidak Dibajak

Namun ada solusinya jika Anda tetap memaksa mencetang pada opsi kеер mе ѕіgnеd іn pada PC dikantor atau warnet.

Anda bisa secara remote melakukan proses logout dengan menggunakan aplikasi WA dihp Anda. Ikuti panduannya dibawah ini:

1. Jalankan aplikasi WhаtѕAрр dі ponsel pintar milik Anda, lalu tap mеnu Chаttіng lalu pilih WhаtѕAрр Wеb.

Cara mengembalikan whatsapp web keluar sendiri

2. Disitu Anda melihat perangkat seperti PC, laptop, dan hр dіmаnа akun WA Wеb Anda sedang аktіf.

Cara mengembalikan whatsapp web keluar sendiri android

3. Anda cukup tap tulisan “Kеluаr dаrі ѕеmuа perangkat” dengan tujuan untuk mеngаkhіrі ѕеѕі supaya akun WA Web Anda logout semuanya secara otomatis ya sob.

Baca juga: WA WEB

Cara Agar WhatsApp Web Tidak Scan QR Kode Lagi

Berikut ini cara agar whatsapp web tidak scan qr kode lagi:

Cara agar WA Web Tidak Auto Logout

Berikut ini cara agar whatsapp web tidak auto logout:

FAQ

Bagaimana Dengan Sistem Keamanan WA Web?


Biasanya proses logout itu terjadi secara otomatis yakni setelah Anda selama dua puluh menit tidak menggunakan PC atau laptop Anda.

Sistem keamanan dari aplikasi ini mengendus perilaku Anda kemudian mengeksekusinya agar Whatsapp Anda tidak di intip oleh orang lain.

Akhir Kata

Itulah tulisan saya tentang √ 2+ Cara Mengembalikan WhatsApp Web Keluar Sendiri ya sob.

Semoga dengan keberadaan artikel ini dapat bermanfaat untuk Anda dan Anda bisa mempraktekannya dengan sukses. Selamat mencobanya terima kasih.

Satu pemikiran pada “Cara Mengembalikan WhatsApp Web Keluar Sendiri”

  1. Kalau di microsoft edge, cara-cara di atas ngga berguna Om. Tetep aja wa web akan minta scan qr lagi kalau microsoft edge ditutup dan dibuka lagi. walaupun wa web juga sudah di pin tab.

    Balas

Tinggalkan komentar

Don`t copy text!