Beranda > Paket Internet > Cara Memaketkan Pulsa Indosat Menjadi Kuota Internet Murah

Cara Memaketkan Pulsa Indosat Menjadi Kuota Internet Murah

cara memaketkan pulsa indosat menjadi kuota internet

Cara Memaketkan Pulsa Indosat Menjadi Kuota Internet – Kuota Internet menjadi kebutuhan pokok dijaman seperti sekarang ini dimana setiap orang ingin tampil eksis dimedia sosial atau terhubung dengan teman-temannya tanpa mengenal jarak dan waktu. Dengan kuota internet kita bisa menonton streaming video, main game bareng secara online, bisa mengupdate status di Facebook, Twitter dan beragam platform media sosial lainnya.

Indosat sebagai salah satu provider ternama telah menelurkan banyak produk termasuk paket internet yang beragam yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan para pelanggannya. Ada paket roaming jika Anda bepergian keluar negeri, ada paket game untuk mengakses beragam game, ada paket medsos yang bisa Anda manfaatkan untuk mengakses beragam aplikasi populer seperti WA, FB, Twitter, Telegram, dll.

Untuk yang menggunakan layanan Indosat, Anda bisa memaketkan internet indosat atau membeli kuota internet dengan menggunakan pulsa lewat beberapa metode sebut saja dengan memasukkan kode voucher indosat, membeli di konter pulsa atau dengan memanfaatkan aplikasi mobile banking.

Dan diantara tiga pilihan itu yang paling enak tentu pembelian lewat hape atau secara online karena kita tidak perlu keluar rumah dan kepanasan serta macet-mecetan hanya untuk membeli kuota internet Indosat cukup dilakukan dari kamar saja kapan saja dan dimana saja.

Oleh karena itu saatnya bagi situs tepat.id akan menerangkan kepada Anda tentang tips bagaimana langkah-langkah untuk memaketkan pulsa kartu Indosat atau IM3 ke kuota internet terbaru dibawah ini.

Cara Beli Paket Internet Indosat Pakai Pulsa

Berikut ini cara beli paket internet Indosat pakai pulsa:

1. Cara Beli Kuota Indosat Pakai Pulsa Lewat Aplikasi MyIM3

cara memaketkan pulsa indosat jadi kuota aplikasi myim3

Dengan menggunakan aplikasi MyIM3 yang merupakan aplikasi resmi buatan provider Indosat maka Anda bisa memaketkan pulsa indosat menjadi kuota internet yang murah.

Berikut ini langkah-langkahnya:

  • Unduh dan install aplikasi MyIM3 di hp milik Anda.
  • Jalankan aplikasi MyIM3.
  • Cari dan masuk ke menu paket internet Indosat Ooredoo.
  • Pilih jenis paket sesuai kebutuhan Anda.
  • Lalu tinggal klik tombol beli.
  • Ikuti instruksinya dengan baik hingga selesai.
  • Finish.

2. Cara Beli Kuota Indosat Freedom Harian Pakai Pulsa

cara memaketkan pulsa indosat jadi kuota freedom harian
  • Langkah pertama ambil handphone Anda dan buka aplikasi dial telepon.
  • Ketik kode dengan format berikut: *123#.
  • Pencet tombol Call/Panggil/Dial.
  • Ketik nomor 4 kemudian pencet tombol Kirim.
  • Ketik nomor 1 kemudian pencet tombol Kirim.
  • Ketik nomor pilihan paket Freedom Kuota Harian Anda.
  • Kemudian pencet tombol Kirim.
  • Lalu Anda klik OK, Kemudian pencet tombol Kirim.

3. Cara Beli Paket Freedom Internet Pakai Pulsa

cara memaketkan pulsa indosat jadi kuota freedom internet
  • Langkah pertama ambil hp Anda dan buka aplikasi dial telepon.
  • Ketik kode dengan format berikut: *123#.
  • Pencet tombol Call/Panggil/Dial.
  • Ketik nomor 2 kemudian pencet tombol Kirim.
  • Ketik nomor pilihan Freedom Internet.
  • Kemudian pencet tombol Kirim.
  • Lalu Anda klik OK atau nomor 1 untuk konfirmasi pembelian paket.
  • Selesai.

4. Cara Membeli Paket Freedom U Pakai Pulsa

cara memaketkan pulsa indosat menjadi kuota freedom u
  • Langkah pertama ambil ponsel Anda dan buka aplikasi telepon.
  • Ketik kode ini *123#.
  • Pencet tombol Call/Panggil/Dial.
  • Ketik nomor 5 kemudian pencet tombol OK.
  • Pilih paket Freedom U dengan mengetik sesuai nomor.
  • Selanjutnya pencet tombol Kirim.
  • Lalu Anda klik OK Lalu tekan tombol Kirim untuk konfirmasi pembelian paket Freedom U.
  • Selesai.

5. Cara Membeli Kuota Internet Indosat 750 MB Pakai Pulsa

cara memaketkan pulsa indosat menjadi kuota kuota 750 mb
  • Langkah pertama ambil smartphone Anda lalu buka aplikasi telepon.
  • Ketik kode ini *123#.
  • Pencet tombol Call/Panggil/Dial.
  • Ketik nomor 6 (750MB, 7000) selanjutnya Anda tekan tombol OK.
  • Ketik pilihan nomor 3 (750MB, 7 ribu).
  • Selanjutnya pencet tombol Kirim.
  • Lalu Anda klik opsi nomor 1 (Mau) Lalu tekan tombol Kirim untuk konfirmasi Kuota Internet Indosat 750 MB.
  • Selesai.

6. Cara Memaketkan Pulsa Menjadi Kuota Apps EDU

cara beli kuota indosat pakai pulsa kuota apps edu
  • Pegang smartphone Anda lalu buka aplikasi telepon.
  • Ketik kode ini *123#.
  • Pencet tombol Call/Panggil/Dial.
  • Ketik nomor 2 (NEW! Freedom Internet) selanjutnya Anda tekan tombol Kirim.
  • Ketik nomor 8 (Freedom Apps).
  • Selanjutnya pencet tombol Kirim.
  • Ketik nomor pilihan paket kuota apps EDU Indosat lalu tekan tombol Kirim untuk konfirmasi paket kuota apps EDU.
  • Selesai.

7. Cara Memaketkan Pulsa Jadi Kuota Apps FUN

cara beli kuota indosat pakai pulsa kuota apps fun
  • Pegang ponsel milik Anda selanjutnya Anda buka aplikasi telepon.
  • Ketik ko7. de ini *123#.
  • Pencet tombol Call/Panggil/Dial.
  • Ketik nomor 2 (NEW! Freedom Internet) selanjutnya Anda tekan tombol Kirim.
  • Ketik nomor 8 (Freedom Apps).
  • Selanjutnya pencet tombol Kirim.
  • Ketik nomor pilihan paket kuota apps FUN Indosat lalu tekan tombol Kirim untuk konfirmasi paket kuota apps FUN.
  • Selesai.

8. Cara Maketin Pulsa Menjadi Kuota Internet 200 MB

cara beli kuota indosat pakai pulsa kuota internet 200 mb
  • Pegang hp milik Anda kemudian silakan Anda buka aplikasi telepon.
  • Ketik format kode ini *123#.
  • Lalu Anda tekan tombol Call/Panggil/Dial.
  • Ketik nomor 6 (750MB, 7000) lalu Anda pencet tombol OK.
  • Ketik pilihan nomor 4 (200MB, 2 ribu).
  • Berikutnya silakan Anda pencet tombol Kirim.
  • Ketik nomor pilihan nomor 1 (Mau) dan langkah terakhir Anda pencet tombol Kirim untuk konfirmasi pembelian Kuota Internet 200 MB.
  • Selesai.

9. Cara Maketin Pulsa IM3 ke Paket Internet Freedom Combo

cara beli paket indosat pakai pulsa freedom combo
  • Pegang perangkat handphone punyamu lalu Anda buka aplikasi telepon.
  • Ketik format kode seperti ini *123#.
  • Lalu Anda tekan tombol Call/Panggil/Dial.
  • Ketik nomor 4 (Freedom Harian + Combo) lalu Anda pencet tombol Kirim.
  • Ketik nomor 2 (Freedom Combo).
  • Berikutnya Anda pencet tombol Kirim.
  • Pilih salah satu paket Freedom Combo sesuai nomor lalu Anda pencet tombol Kirim.
  • Ketik nomor pilihan nomor 1 (OK) dan langkah terakhir Anda pencet tombol Kirim untuk konfirmasi pembelian Paket Internet Freedom Combo.
  • Selesai.

10. Kode Memaketkan Pulsa ke Kuota Internet Rp 12.000

cara beli paket indosat pakai pulsa kuota internet rp 12.000
  • Silakan Anda ketikan kode dengan format seperti ini *123#.
  • Selanjutnya Anda tekan tombol Panggil/Dial/Call.
  • Lalu Anda ketikan pilihan nomor 1 (OK).
  • Kemudian Anda pencet tombol Kirim.
  • Ketik pilihan nomor 1 lagi untuk konfirmasi pembelian Kuota Internet Rp 12 ribu.
  • Langkah terakhir Anda pencet tombol Kirim.
  • Selesai.

Tips Memaketkan Data Indosat Dari Pulsa Reguler Terbaru

Berikut ini tips memaketkan data indosat dari pulsa reguler terbaru:

Daftar Kode Rahasia Paket Indosat Murah

Berikut ini daftar kode rahasia paket indosat murah

Kode Dial Detil Paket
*933*333# kuota gratis Indosat 10GB
*123*300*1*2#Paket Freedom Internet
*123*300*1*3#Paket Komplit
*123*4*2#Paket Freedom Combo
*123*445#Paket Freedom FUN dan EDU
*123*888*1#Paket Indosat 500MB harga 1000
*990*250*3*3#Kuota Indosat Gratis 1GB, 1.5GB dan 3GB
*929#Only For You
*990*250*1*1# Internet Gratis Indosat 500MB dan Nelpon+SMS 10 menit
*123*895#Paket murah 23GB + 120 menit nelpon
*123*111#Paket Yellow Pulsa Safe
*400*3*2*3*1*2#Unlimited YouTube + Sosmed
*123*222#Paket Murah Indosat Extra Booster
*123*2#Freedom Internet 30 Hari
*123*60#Kuota Deals 2GB 9 ribu

Demikianlah tulisan yang saya buat tentang Cara Memaketkan Pulsa Indosat Menjadi Kuota Internet Murah, dengan langkah yang sederhana ini Anda bisa memilih dan melakukan pembelian kuota yang murah atau ekonomis sehingga dapat menghemat pengeluaran Anda.

Don`t copy text!